PROGRAM “JEBOL” UNTUK DIFABLE ATAU ORANG SAKIT

PROGRAM “JEBOL” UNTUK DIFABLE ATAU ORANG SAKIT

Salah satu program yang di buat dukcapil kotim adalah program “JEBOL” untuk para difabel, dan orang sakit, yang tidak dapat ke dukcapil untuk melakukan perekaman biometrik KTP-EL,, dukcapil kotim menyiapkan tim operator yang siap untuk melakukan program ini ke masyarakat yang membutuhkan, untuk memperoleh layanan ini masyarakat dapat membuat permohonan untuk dukcapil kotim Cq kadis dukcapil kotim,, serta surat dari dokter atau tenaga ahli lainnya,, sepeti jumat 01-02-2019 ibu damayanti warga desa bagendang hulu kecamatan mentaya hilir utara,, ibu damayanti terbaring sakit di rs dr. murjani kotim, dengan diagnosa komplikasi penyakit yang di derita, dan yang bersangkutan juga tidak lengkap dokumen adminduknya, program ini tentu dapat dengan cepat membantu beliau yang sedang sakit. kadis dukcapil kotim Agus Tripurna Tangkasiang berharap program ini dapat mempermudah dan dapat memberikan pelayanan terbaik bagi masyarakat khususnya wilayah kab.kotim.